Senin, 26 Oktober 2015

MENULIS KARYA ILMIAH

Langkah Persiapan Penulisan Karya Ilmiah
      1. Pemilihan topik
                        a. Merumuskan tujuan
                        b. Menentukan topik
                        c. Menelusuri topik
2.      Mengidentifikasi pembaca karya ilmiah
3.      Menentukan cakupan isi materi

Pengumpulan Informasi
A. Memanfaatkan Perpustakaan sebagai sumber data, info, dan bahan untuk tulisan
      1.   Mencari buku
2.      Memeriksa bahan pustaka
3.      Membuat catatan dari bahan pustaka
4.      Membuat ringkasan
5.      Membuat kutipan
B. Wawancara
1.      Menentukan orang
2.      Persiapan wawancara
3.      Pelaksanaan wawancara
4.      Pengolahan data

MENULIS KARYA ILMIAH
A. Karya Ilmiah
1.      Kualitas presentasi
2.      Tulisan komunikatif

TEKNIK MENULIS ARTIKEL KONSEPTUAL
Struktur artikel konseptual
1.      judul
2.      Abstrak (akurat, utuh, ringkas dan spesifik, jangan menilai)
3.      pendahuluan (teori, latar Belakang)
4.      Diskusi
5.      Referensi

TEKNIK MENULIS LAPORAN DAN ARTIKEL PENELITIAN
7 Aspek Laporan Penelitian
1.      Halaman Judul (10-12 kata)
2.      Abstrak (kata kunci)
3.      Pendahuluan (perkenalan masalah, kembangkan latar belakang, tujuan rasional)
4.      Metode (sub bagian, patisipan, instrumen, prosedur)
5.      Hasil (tabel,gambar, statistik-cukup-kuat)
6.      Diskusi
7.      Referensi

TARGET PEMBACA
1.      Masyarakat akademis (kata-kata akurat)
2.      Masyarakat ilmiah (baru, orisinil)
3.      Penyandang Dana (konsisten terhadap TOR)
4.      Masyarakat umum






Tidak ada komentar:

Posting Komentar

PAK CIK

“Semua gambar diawali dari sebuah titik” Pak Cik aku memanggilnya, bukan sebutan paman dalam Bahasa Melayu. Beliau adalah Pak Mucikno, Gur...