Jumat, 30 September 2011

TUGAS I PENDIDIKAN MATEMATIKA SD, SEMESTER VIII UNIVERSITAS TERBUKA

1. Jelaskan teori perkembangan kognitif dari Jean Piaget?
2. Jelaskan teori perkembangan kognitif dari Jean Piaget dalam matematika?
3. Pembelajaran matematika telah mengalami perubahan paradigma dari mengajar ke belajar sehingga orientasi pembelajaran matematika yang berubah yaitu pembelajaran yang berorientasi guru menjadi pembelajaran yang berorientasi siswa. Bagaimana pandangan saudara tentang paradigma pembelajaran matematika SD saat ini?
4. Berikan contoh penerapan teori Gagne, Dienes, Bruner, Van Hiele dalam pembelajaran matematika! (pilih salah satu)
5. Apa yang saudara ketahui tentang model pakem?

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

PAK CIK

“Semua gambar diawali dari sebuah titik” Pak Cik aku memanggilnya, bukan sebutan paman dalam Bahasa Melayu. Beliau adalah Pak Mucikno, Gur...